Ilusrasi bingung milih SMA atau SMK |
Setelah lulus dari SMP dan mendapat nilai Ujian Nasional
yang cukup bagus, kita harus menghadapi pilihan yang cukup sulit, yaitu harus
masuk Sekolah Menengah Atas (SMA). atau lebih baik masuk ke Sekolah Menengah
Kejuruan (SMK). Untuk sebagian orang mungkin lebih memilih untuk masuk SMA
daripada masuk SMK setelah lulus SMP. tetapi disini saya akan memberikan alasan
mengapa kamu lebih baik masuk SMK daripada SMA.